Beli tiket sejak Agustus, padahal acaranya masih nanti 9 Nopember 2024. Sengaja beli tiket di awal-awal biar dapat harga presale 150 ribu saja. Harga normalnya 200 ribu soalnya.