Aku sebenarnya (agak) gak betah sih tinggal di rumahku ini (actually rumahnya bapak ibu sih, hehe). Sudah berbagai macam cara aku lakukan untuk membuatku betah. Misalnya ngecet kamarku menjadi kuning dengan hiasan dinding di sana-sini. Warna kuning biar ceria aja sih. Lalu mengecet atap kamar dengan bintang-bintang dan planet-planet biar kalau menghadap ke atas kayak […]...
Klaiyen satu: Mas Ndop, pesen logo dong. Aku mau bikin logo untuk bisnis cateringku. Logonya ada gambar kartun wanita berhijab memegang rantang sambil senyum. Trus di bawahnya ditulis “Syariah Catering” ya mas. Dominan warna hijau muda ya mas, biar kelihatan adem dan Islami. Soal biaya terserah mas ndop. Aku yakin sama kemampuan mas Ndop bikin […]...
Olahraga. Karena game ini mengharuskan kita keluar rumah jalan kaki atau bersepeda. Kalau kita dapat egg, harus ditetaskan pakai jalan kaki. Naik motor gabisa? Bisa sih tapi mana tahan naik motor pelan-pelan kayak jalan kaki? Haha Bangun pagi. Kalau dulu kita bangun pagi ngecek hape trus tidur lagi, sekarang habis ngecek hape, buka aplikasi pokewhere […]...
Game ini belum resmi ya di Indonesia (sampe saat ini, 27 Juli 2016), jadi kalau mau download harus cari apk di situs lain. Search aja di google “Download Pokemon Go apk” untuk hapemu yg android. Tapi ya hati-hati karena aplikasi apk yg beredar di situs lain selain playstore itu kadang ada virusnya. Hehe Kalau untuk […]...
MUSEUM DESA DERMAJI Habis sarapan pagi, kami berkunjung ke Museum Desa Dermaji. Museumnya ada di Balai Desa Dermaji lantai dua. Naik ke lantai dua balai desa Dermaji Lantai dua. Pintu yg di kejauhan sana itu perpustakaan. Di dalam museum yg berukuran kira-kira 3×8 meter tersimpan beberapa benda bersejarah desa Dermaji. Seperti Bokor Kinang, kacamata Kuna, […]...
Sesuai tagline Juguran Blogger, yaitu Sedikit bicara, banyak wisata, perjalanan menuju Desa Dermaji akhirnya dimulai tanpa banyak bicara. Hahaha Waktu sudah sore jam setengah lima. Ayo ndop, buruan ngendoknya. Ngedennya yg kuat biar cepet habis eeknya. Ntar keburu maghrib loh. Soalnya perjalanan menuju desa Dermaji perlu waktu 1,5-2 jam. Ngendok pun sukses. Ternyata makan banyak […]...
Setelah berhasil nglembur job-joban vector yg seharusnya selesainya jumat lalu aku padatkan jadi kemis, akhirnya jam setengah 1 pagi aku berhasil kabur dari Nganjuk untuk mengikuti Juguran Blogger di Purwokerto. Persiapan packing mendadak yg cuma sejam itu berjalan lancar tanpa ada drama. Walaupun di sela packing aku musti setrika celana panjang dulu HAHA. 13 Mei […]...
Tetangga depan rumah meninggal Rabo lalu. Trus acara tahlilan tentu saja hampir tiap hari digelar sampe beberapa hari ke depan. Karena aku juga punya kegiatan, walhasil aku hanya hadir ketika ada undangannya aja. Dari Rabo sampe sekarang, aku hadir 2 kali tahlilan. Nah, sehabis tahlilan khan ada makannya tuh. Dan hampir selalu, aku kalau makan […]...